Wisuda Sarjana Ke-65 UIN Raden Fatah Tahun 2018
Sabtu, 24 Maret 2018, merupakan hari yang bahagia dan membanggakan bagi 407 sarjana dan alumni baru UIN Raden Fatah, dimana Rektor UIN Raden Fatah Prof. Drs. H. M. Sirozi, Ph. D telah melantik dan mewisuda mereka, luapan rasa bangga dan bahagia mereka terlihat jelas dari wajah-wajah mereka yang hadir pada hari itu didampingi orang tua […]