Mahasiswa Fakultas Psikologi Banjir Prestasi Di Tahun 2019
Di awal tahun 2019, Fakultas Psikologi sangat berbahagia. Karena beberapa orang mahasiswa yang di Yudisium 8 banyak mendapatkan prestasi. Adapun prestasi yang di dapatkan bukan hanya prestasi di bidang akademik tetapi juga prestasi di bidang non akademik. Fakultas Psikologi memberikan apresiasi berupa piagam penghargaan kepada para mahasiswa yang berprestasi dalam kegiatan Yudisium 8 yang dilaksanakan […]
Awal Tahun 2019 Makin Bersinar Dengan Yudisium 8 Fakultas Psikologi
Bravo Psikologi — Fakultas Psikologi kembali menunjukkan sinar yang indah dengan mengadakan Yudisium 8 bagi para mahasiswa yang telah berhasil mempertahankan karya tulis berupa skripsi pada Ujian Munaqosyah Skripsi. Yudisium 8 Fakultas Psikologi telah dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 28 Maret 2019, dari jam 08.00 s.d. 12.30 Wib, bertempat di Grand Atyasa Convention Center Palembang. […]