Rektor UIN Raden Fatah Buka Workshop Pengisian SKPI
HUMAS-UINRF,– Rektor UIN Raden Fatah Palembang, Prof. Drs. Sirozi, M.A., Ph.D., buka kegiatan Workshop Pengisian Surat Keterangan Pendampingan ijazah (SKPI), Fakultas Psikologi di Aula Gedung Rektorat Lt.3, Kamis (25/4/2019). Dalam Kegiatan ini Fakultas Psikologi menghadirkan Dr. Phil. Asep Saepudin Jahar MA., (UIN Syarif Hidayatullah Jakarta) […]
PELATIHAN NASIONAL MAHASISWA PRODI TASAWUF DAN PSIKOTERAPI FUSHPI UIN RADEN FATAH PALEMBANG
Bapak Aswar Saputra sebagai Keynote Speaker dalam acara ini menyampaikan bahwa Energi psikologi atau Emotional Freedom Techniques (EFT) adalah serangkaian metode yang berorientasi pada sistem energi tubuh, untuk melepaskan individu dari gangguan emosional dan fisik. Dalam pengembangannya ke sufi healing menjadi bentuk terapi alternatif yang dilakukan dengan menggunakan nilai-nilai sufisme sebagai cara treatment atau pencegahan. Model ini […]
KONFERENSI KONSORSIUM KE-4 PROGRAM STUDI TASAWUF DAN PSIKOTERAPI SE-INDONESIA 2019
Drs. Wijaya, M.Si sebagai Ketua Pelaksana dalam kegiatan tersebut " Dalam kegiatan ini saya sangat berterima kasih kepada 20 utusan masing-masing dari UIN/IAIN SE-INDONESIA dan ada satu dari Universitas Muhammadiyah Cirebon, Bapak Dr. H. Ahmad Darmawan bahkan ada yang jauh pesertanya yaitu dari UIN Antasari Banjarmasin Bapak Dr. Muhammad Rusdi. semoga Tasawuf dan Psikoterapi ini […]
PPs UIN RF Palembang Hadirkan Ketua Umum MSI Sumsel Perkuat Distingsi Melayu
HUMAS-UINRF,– Program Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang kembali mengkaji sejarah Kota Palembang. Kali ini, Program Studi Strata 3 (S3) Peradaban Islam gelar Kuliah Tamu untuk mengkaji masa konflik di era Kesultanan Palembang Darussalam, Kamis (25/4/2019). Kegiatan yang dikemas dalam Kuliah Tamu ini dibuka oleh Prof. Dr. H. Duski Ibrahim, M.Ag., […]
Rapat Persiapan Seminar Nasional Rasa Internasional 2019
Bravo Psikologi— Pernah sukses mengadakan Seminar Nasional di Tahun 2018 yang lalu. Fakultas Psikologi UIN Raden Fatah Palembang kembali siap menggelar Seminar Nasional di tahun 2019. Untuk itu Fakultas Psikologi mengadakan Rapat (Selasa, 23 April 2019, Ruang Dosen) Persiapan Seminar Nasional yang direncanakan akan diadakan pada bulan September 2019. Rapat yang dipimpin oleh Dr. Muhamad […]