Pembinaan Computer Study Club di Laboratorium Komputer FITK
HUMAS-UINRF — Computer Study Club merupakan satu wadah komunitas bagi mahasiswa untuk berlatih terkait kemampuan ofiice dan Program komputasi lain yang mendukung kompetensi sebagai calon guru, diantaranya kemampuan pengoperasian adobe flash dan desain yang dapat digunakan oleh setiap bidang studi dalam rangka mengilustrasikan materi dalam dimensi gerak atau tiga dimensi. Laboratorium komputer FITK mempunyai komunitas […]
Pengarahan Pengantar Tugas Kepada CPNS dan Dosen Tetap Non ASN oleh Dekan FITK
HUMAS-UINRF — Dalam kegiatan Pengarahan Pengantar Tugas CPNS dan Dosen Tetap Non ASN ini hadir Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang Prof. Dr. H. Kasinyo Harto, M.Ag., Wakil Dekan 2 Drs. H. Tastin, M.Pd.I., Wakil Dekan 3 Hj. Chorunniswah, M.Ag., Kabag FITK Drs. Usman Ali, M. Ag., Kasubag Akademik dan Kemahasiswaan […]