LP2M Berikan Pembekalan bagi 750 peserta KKN Reguler Angkatan 71 Tahun 2019
Sebelum mahasiswa diberangkatkan ke lokasi KKN yaitu Kabupaten Musi Banyuasin, LP2M membekali wawasan tentang pengabdian. Kegiatan Sosialisasi dan Pembekalan tersebut dilaksanakan di Gedung Academic Centre pada Kamis-Jumat, 16-17 Juli 2019. Hadir dalam pembukaan acara Wakil Rektor I Dr. Ismail, M.Ag., Ketua LP2M Dr. Syefriyeni, M.Ag.; Sekretaris Dr. Mgs. Nazarudin, M.M.; Kapus PSGA Dr. Heri Junaidi, […]
UIN Palembang Delegasikan Mahasiswa KKN Bersama di Medan dan KKN Kebangsaan di Ternate Tidore
Bertempat di Ruang Rapat Biro pada 24 Juni 2019, LP2M melepas 6 mahasiswa untuk KKN Bersama Medan-Simalungun dan 2 mahasiwa untuk KKN Kebangsaan di Ternate Tidore Kepulauan. Hadir dalam pelepasan Wakil Rektor I Dr. Ismail, M.Ag.; Ketua LP2M Dr. Syefriyeni, M.Ag.; Sekretaris Dr. Mgs. Nazarudin, M.M.; Kapuslitpen Dr. Abdul Hadi, M.Ag dan para Dosen serta […]