Archives for 2019

Rektor UIN Raden Fatah Menyerahkan SK CPNS Dosen Di Lingkungan UIN Raden Fatah

Acara penyerahan ini di hadiri oleh Ka BIRO AUPK dan Kasubbag Kepegawaian, untuk tahap pertama ini CPNS yang telah menerima SK berjumlah 15 orang dari 43 CPNS yang telah lulus. Dalam arahannya rektor UIN Raden Fatah Prof. Dr. H.M Sirozi M.A. Ph.D bahwa “CPNS yang lulus di UIN Raden Fatah wajib untuk mengembangkan, memajukan dan […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Student Exchange Program in France and Cultural Sharing Session with Lila Coetard

  HUMAS-UINRF —   Kegiatan ini berjalan lancar dengan diskusi yang bermanfaat antara narasumber dan peserta sharing session. Bahasa bukanlah halangan dalam diskusi ini karena Lila adalah mahasiswi jurusan Applied Foreign Languages di University of La Rochelle yang dalam salah satu mata kuliahnya, Lila mempelajari bahasa Inggris dan bahasa Indonesia, dan sempat mengikuti program pertukaran di […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

HUMAS UIN RADEN FATAH IKUTI RAKOR KEHUMASAN BIDANG PENGAWASAN TINGKAT PTKN TAHUN 2019

HUMAS-UINRF–Kegiatan ini dikuti oleh Humas PTKN Se-Indonesia termasuk Humas UIN Raden Fatah dan dilaksanakan selama tiga hari dari tanggal 16-18 Mei 2019. Narasumber dalam kegiatan ini yaitu Bapak Dr. Rojikin selaku PLH Inspektur Jenderal dan Nurul Badruttamam Kepala Subbagian Tata Usaha dan Hubungan Masyarakat Kementerian Agama RI. Kegiatan ini mengambil tema “Arah dan Kebijakan Pengawasan […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Pembinaan Computer Study Club di Laboratorium Komputer FITK

  HUMAS-UINRF — Computer Study Club merupakan satu wadah komunitas bagi mahasiswa untuk berlatih terkait kemampuan ofiice dan Program komputasi lain yang mendukung kompetensi sebagai calon guru, diantaranya kemampuan pengoperasian adobe flash dan desain yang dapat digunakan oleh setiap bidang studi dalam rangka mengilustrasikan materi dalam dimensi gerak atau tiga dimensi. Laboratorium komputer FITK mempunyai komunitas […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Pengarahan Pengantar Tugas Kepada CPNS dan Dosen Tetap Non ASN oleh Dekan FITK

  HUMAS-UINRF — Dalam kegiatan Pengarahan Pengantar Tugas CPNS dan Dosen Tetap Non ASN ini hadir Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang Prof. Dr. H. Kasinyo Harto, M.Ag., Wakil Dekan 2 Drs. H. Tastin, M.Pd.I., Wakil Dekan 3 Hj. Chorunniswah, M.Ag., Kabag FITK Drs. Usman Ali, M. Ag., Kasubag Akademik dan Kemahasiswaan […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Wakil Rektor III Membuka Kegiatan Kompetisi Islam Melayu di OPI Mall Jakabaring

  HUMAS-UINRF — Kompetisi Seni Islam Melayu ini telah dilaksanakan kali kedua oleh Laboratorium Keagamaan Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang di OPI Mall Jakabaring dalam rangka Semarak Ramadhan 1440 H yang dilaksanakan pada tanggal 14 Mei 2019  dimulai dari pukul 10. 00 s/d Selesai. Tujuan dari kegiatan ini adalah menyemarakkan bulan […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Roadshow Pelatihan Untuk 12 Program Studi FITK

  HUMAS-UINRF — Rangkaian kegiatan ini merupakan rangkaian lanjutan dari kegiatan sebelumnya yang bertujuan mengenalkan “Microsoft office” kepada mahasiswa terkhusus Power Point (PPT) dan juga mensosialisasikan kepada mahasiswa dalam penggunaan PPT yang mempunyai syarat sesuai dengan karakter media seperti jumlah kata yang ideal, yang harus ditampilkan di dalam slide PPT dengan idealnya hanya diisi 30 […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

PKM Prodi PGMI FITK: Pelatihan K13 di MI Assegaf Palembang

  HUMAS-UINRF — Tema yang diangkat adalah Melalui Pelatihan K13 pada guru-guru MI Assegaf Palembang untuk Meningkatkan kualitas guru madrasah. Kaprodi PGMI, Dr.Mardiah Astuti menyampaikan bahwa PKMI ini begitu penting, kurikulum 2013 (K-13) sering disebut dengan ‘kurikulum berbasis karakter. Kurikulum ini merupakan kurikulum baru yang dikeluarkan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Kurikulum 2013 merupakan […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

 


ALAMAT:
Jl.Prof.K.H.Zainal Abidin Fikri KM.3,5 Palembang Sumatera Selatan, 30126 Indonesia. (Kampus Sudirman)

Jl. Pangeran Ratu, Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30267, Indonesia. (Kampus Jakabaring)

 

KONTAK:
Email: uin@radenfatah.ac.id
Telephone: (0711)-354668

 

Flag Counter

TOP
Open chat
UIN Raden Fatah Palembang
Ada yang bisa kami bantu?