UIN Raden Fatah Palembang Teken MoU dengan Pemkab MUBA
HUMAS-UINRF,– bertempat di Guest House Griya Bumi Serasan Sekate Universitas Islam Negeri Raden Fatah (UINRF) Palembang lakukan penandatanganan nota kesepahaman bersama / Memorandum Of Understanding (MoU) dengan Pemerintahan Kabupaten Musi Banyuasin, Selasa (12/3/2019). Dalam Penandatanganan MoU ini dilakukan Langsung oleh Rektor UINRF, Prof. Drs. H.M. Sirozi, M.A., Ph.D. yang hadir bersama rombongan yang […]
LP2M Selenggarakan Workshop Pemberdayaan Masyarakat Bagi Dosen
LP2M menyelenggarakan Workshop Dosen Pendamping Lapangan (Pengabdian kepada Masyarakat) pada Senin-Rabu, 4-6 Maret 2019 di Ruang Seminar Fakultas Syariah dan Hukum. Penyelenggaraan kegiatan ini bagian daripada pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Reguler Angkatan 70 tahun 2019. Hadir pada pembukaan acara Wakil Rektor I Dr. Ismail, M.Ag. Ketua LP2M Dr. Syefriyeni, M.Ag., Ka. P2M Dr. Achmad Syarifudin, […]
Kunjungan Prodi PGMI ke UKM dan IIUM
HUMAS-UINRF — Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang, mengadakan kegiatan Kunjungan dan Kerja Sama Prodi PGMI FITK dengan Universitas Kebangsaan Malaysia dan International Islamic University Malaysia (IIUM). Pada hari Selasa, tanggal 5 Maret 2019, pukul 08.00-12.00 Waktu Malaysia, tim Prodi PGMI mengunjungi Universitas Kebangsaan Malaysia […]
Gebyar Manasik Haji FITK
HUMAS-UINRF — Pada hari Sabtu tanggal 9 Maret 2019, Laboratorium Keagamaan Fakultas Ilmu Tarbiyah UIN Raden Fatah Palembang mengadakan kegiatan dengan tema Gebyar Manasik Haji, yang diaksanakan di Asrama Haji Palembang. Kepala Lab. Keagamaan FITK UIN Raden Fatah Pakembang, Dr. Nurlaila, M.Pd.I menyatakan dalam sambutannya, kegiatan manasik haji angkatan ke – II ini merupakan […]
Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Mahasiswa Psikologi 2019
Bravo— Dalam menyambut bulan Maret yang indah. Fakultas Psikologi UIN Raden Fatah Palembang kembali mengadakan kegiatan penunjang tri darma perguruan tinggi yaitu Pelatihan Karya Ilmiah Mahasiswa. Kegiatan yang diselenggarakan pada hari Senin tanggal 4 maret 2019, bertempat di Ruang Serba Guna Program Pasca Sarjana UIN Raden Fatah Palembang. Narasumber dalam kegiatan ini yaitu Prof. Nurhayati […]
UPT Perpustakaan Mengadakan Sosialisasi Pemanfataan Pangkalan Data EBSCO
HUMAS-UINRF–Pada kegiatan ini UPT Perpustakaan menghadirkan narasumber yang memang kompeten di bidangnya, Erik Junikon dari EBSCO (wilayah Indonesia dan Timor Leste) dan Siyam S Seto. EBSCO merupakan perusahaan teknologi dan software (ELTHON B STEPHAN IN 1994) perusahaan yg berkedudukan di Amerika. UIN Raden Fatah telah melanggan Pangkalan Data EBSCO dari USA yang berjudul Arab World […]
Audiensi Rektor UIN Raden Fatah dengan Bupati Kabupaten PALI
HUMAS-UINRF–Rektor UIN Raden Fatah yang didampingi oleh Wakil Rektor III beserta Pembina Pramuka Gugus Depan 10-91 dan Gugus Depan 10-92 mengatakan maksud kunjungan ini untuk meminta dukungan terkait kegiatan Kartika Karya Bakti Pramuka yang ke 22 dan mengupayakan kedatangan Menteri Agama RI ke Kabupaten PALI yang direncanakan pada bulan Juli-Agustus 2019 mendatang. Prof. Drs. H.M […]
60 Orang Dosen UIN Raden Fatah ikuti Kegiatan Konsorsium Bahasa
HUMAS-UINRF,– Pusat Pengembangan Bahasa Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang awali rangkaian kegiatan di tahun 2019 dengan melaksanakan Rapat Kerja (RAKER) Konsorsium Dosen Bahasa Arab, Inggris, dan Indonesia selama 3 (tiga) hari terhitung dari tanggal 28 Februari – 02 Maret 2019 di Hotel Swarna Dwipa Palembang. […]