PARTISIPASI UIN RADEN FATAH PADA PREVENTIF COVID 19 DENGAN PEMBUATAN HAND SANITIZER DI LINGKUNGAN INTERNAL
Sejak merebaknya virus corona di Wuhan, Virus corona covid-19 terus jadi ancaman dunia dan Indonesia. Hingga Selasa (24/3), total 686 orang tercatat positif terjangkit virus ini, dengan 55 orang korban meninggal. Hal itu diungkap Juru bicara pemerintah untuk virus Corona Achmad Yurianto dalam jumpa persnya di Jakarta, terkait,jumlah kasus positif corona Covid-19. Secara global, sesuai data Organisasi Kesehatan […]
PARTISIPASI UIN RADEN FATAH PADA LOKAKARYA UI GREEN METRIC TAHUN 2020 DI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA-MEDAN
Peran strategis dari Perguruan Tinggi untuk dapat membantu pemerintah dalam hal pembangunan yang berkelanjutan dapat dilakukan dengan membangun suasana kampus hijau yang berkelanjutan. Green campus merupakan salah satu idaman kampus di dunia sebagai bagian dari suasana akademik yang kondusif. Untuk itu UIN Raden Fatah Palembang mengutus dua orang peserta (Dr. Irham Falahudin, M.Si/WD 1 FST […]
BENCHMARK UIN RADEN FATAH PALEMBANG KE UIN RADIN INTAN LAMPUNG PERSIAPAN GREENMETRIC CAMPUS 2020 MENUJU ECOGREEN CAMPUS InSANI
Perkembangan teknologi berjalan begitu cepat dalam berbagai sisi kehidupan. Perkembangan teknologi membuaat manusia lebih mudah mengerjakan suatu pekerjaan. Namun begitu pesatnya teknologi saat ini terkadang manusia lupa kesadaran akan lingkungan yang mereka pijak. Padahal lingkungan sangat berpengaruh pada kelangsungan hidup manusia itu sendiri. Terlebih lagi apabila kita tinggal di daerah tropis dengan sejuta pesona biotik […]
PENANDATANAGANAN MoU UIN RADEN FATAH DENGAN BPDASHL MUSI DAN PENANAMAN POHON DALAM RANGKA GREEN CAMPUS RAFAH INSANI PALEMBANG
Rafah, 9 MARET 2020 Lingkungan yang asri selalu diidamkan oleh semua orang, oleh karena itu berbicara lingkungan maka tidak terlepas terhadap perubahan prilaku dan gaya hidup sehat. Permasalahan lingkungan, merupakan isu nasional bahkan isu internasional. Perubahan lingkungan yang tidak menentu yang menyebabkan perubahan iklim secara global. Berbicara perubahan terhadap fenomena lingkungan dewasa ini semakin menjadi […]
Sosialisasi Laboratorium Crisis Center Mahasiswa FITK
HUMAS-UINRF — Kepala LCCM, Dra. Enok Rohayati M.Pd.I. dalam sambutannya menyampaikan terima kasih pada Bapak Dekan FITK UIN Raden Fatah Palembang dan para Wakil Dekan yang telah memfasilitasi kegiatan ini. Ucapan terima kasih juga disampaikan pada semua peserta yang telah berkenan hadir. LCCM ini diharapkan menjadi wadah penyelesaian masalah. Tujuan dibentuknya Laboratorium Crisis Center Mahasiswa ini, […]
Kuliah Tamu Prodi Pendidikan Biologi FITK 2020
HUMAS-UINRF — Kegiatan yang diselenggarakan pada hari Selasa10 Maret 2020 yang dihadiri oleh Dekan FITK yang dalam hal ini diwakili oleh Wakil Dekan II Drs. H. Tastin, M.Pd.I, Ketua Prodi Pendidikan Biologi Dr. Indah Wigati, M.Pd. I., Sekretaris Prodi Jhon Riswanda, M.Kes, Narasumber Prof. Dr. Ir. Siti Herlinda, M.Si, Para Dosen Pendidikan Biologi FITK, para tamu undangan […]
Mahasiswa Psikologi Borong Juara Pada IPCOM 2019 Di Bandung
Bravo Psikologi— Mahasiwa psikologi berhasil memborong piala pada perlombaan Islamic Psychology Competition (IPCOM) Nasional pertama 2019. IPCOM merupakan sebuah ajang kompetisi tingkat mahasiswa psikologi yang diselenggaran pada akhir Desember 2019 yang tujuannya adalah 1) mempererat tali silarturrahmi antar mahasiswa Psikologi di beberapa Fakultas di Indonesia; 2) menggali kreativitas mahasiswa sebagai calon penerus dan pemimpin bangsa; […]
GREEN CAMPUS RAFAH
Acara ini dihadiri oleh Wakil Rektor II dan III, Ka. Biro AUPK, Ka. Biro AAKK, Dekanan, Wakil Dekanan, Kepala/Ketua Unit serta civitas akademika UIN Raden Fatah Palembang dan juga dihadiri oleh Kepala Seksi Program BPDAS dan Hutan Lindung Musi beserta rombongan. Kegiatan ini bertemakan “Mari Kita Lestarikan Lingkungan Rawat Bumi Sebagai Rahmatan Lil A’lamin.” Kepala […]