Asesmen Lapangan Daring Prodi Pendidikan Manajemen Pendidikan Islam FITK
HUMAS-UINRF — Asesmen lapangan daring Prodi Pendidikan Manajemen Pendidikan Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) UIN Raden Fatah Palembang dilaksanakan pada hari Jumat dan Sabtu tanggal 18 dan 19 Desember 2020, dengan menggunakan aplikasi zoom. Hadir dalam pembukaan kegiatan ini, Rektor UIN Raden Fatah Palembang Prof. Dr. Hj. Nyayu Khodijah, M.Si., bersama para wakilnya […]
Benchmarking dan Preparing Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar FITK UIN Raden Fatah Palembang dan FITK UIN Maulana Malik Ibrahim Malang
HUMAS-UINRF — Pada hari Kamis tanggal 17 Desember 2020, bertempat di ruang pertemuan Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang Jawa Timur, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang melaksanakan kegiatan benchmarking dan preparing Kampus Merdeka antara FITK UIN Raden Fatah dan FITK UIN Maualana Malik Ibrahim Malang. Kegiatan ini diisi dengan […]
FST Melaksanakan Kegiatan Rapid, Swab Test dan PCR Kerjasama BTKLPP Sumsel
HUMAS-UINRF — 17 Desember 2020, di Sumatera Selatan hingga saat ini yang terkonfermasi sebanyak 617.820 orang dan Kota Palembang sebanyak 4.633 orang, termasuk ada beberapa Dosen dan tenaga kependidikan di lingkungan UIN Raden Fatah Palembang. Usaha untuk memutuskan mata rantai penularan covid-19 ini yang dilakukan oleh Rektor melalui Satgas Covid-19nya salah satunya adalah menerapkan protocol […]