FDK UIN Raden Fatah lakukan Auidensi Ke Pemkot Palembang
HUMAS-UINRF,– Audiensi merupakan salah satu kegiatan kunjungn antar lembaga dalam rangka membangun kesepahaman maupun kerjasama. Kemarin, Kamis (25/02/2021) Fakultas Dakwah dan Komunikasi melakukan Audiensi ke Pemkot Palembang. Dekan FDK, Dr.Achmad Syarifuddin, M.Si dan rombongan diterima oleh sekda kota Palembang Drs. Ratu Dewa, M.Si di Ruang Pemkot Palembang. Achmad Syarifuddin mengatakan, audiensi ini bertujuan […]
Syukuran Akreditasi A PGMI FITK adakan Baksos ke RBA Alfaras
HUMAS-UINRF — Sebagai salah satu wujud rasa syukur atas perolehan nilai akreditasi A, Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) FITK UIN Raden Fatah Palembang mengadakan Bakti Sosial ke Rumah Belajar Alquran Alfaras Jakabaring Palembang, pada hari Kamis 26 Februari 2021. Hadir dalam kegiatan ini Kaprodi PGMI Dr. Tutut Handayani, M.Pd.I., Sekprodi PGMI, para Dosen […]
Prof Nyayu Khodijah Buka Secara Resmi Rakor Wakil Rektor PTKIN Se-Indonesia
HUMAS-UINRF,- Mewakili Direktur Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam Rektor UIN Raden Fatah Palembang, Prof. Dr. Nyayu Khodijah, M.Si. Buka secara resmi Rapat Koordinasi (Rakor) Wakil Rektor/Wakil Ketua III Bidang Kemahasiswaan dan Alumni PTKIN Se-Indonesia, di Zuri Hotel Palembang. Kamis, (25/2) Rakor Wakil Rektor III dijadwalkan dari tanggal 25-27 Feb 2021, ada banyak agenda penting yang […]