Wujudkan Program Percepatan Guru Besar, Prof. Nyayu Khodijah: Lembaga Berikan Perhatian Khusus
HUMAS-UINRF– Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, Prof. Dr. Nyayu Khodijah, M.Si mengatakan salah satu langkah peningkatan kualitas lembaga pendidikan perguruan tinggi adalah dengan mendorong akselerasi atau program percepatan guru besar. “Program ini menjadi salah satu perhatian lembaga guna menunjang pemberdayaan sumber daya manusia di bidang akademik. Dan lembagapun berusaha memfasilitasi publikasi ilmiah […]
UIN RAFA Susun Strategi Reputasi Jurnal Ilmiah
HUMAS-UINRF– Salah satu poin penting civitas akademika menjalankan fungsi Tridarma Perguruan Tinggi adalah melaksanakan penelitian dan mempublikasikan hasil pemikirannya kepada masyarakat secara luas, dan Sumber Daya Manusia (SDM) yang terlibat dalam pengelolaan jurnal merupakan bagian dari ujung tombak terelisasi Tridarma itu. Perihal tersebut disampaikan Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, Prof. Dr. Nyayu […]