Gelar Ramadhan Berbagi, FECC bagikan Ratusan Takjil
HUMAS-UINRF — Jumat (07/05/21) Kegiatan Ramadhan Berbagi diadakan oleh Gabungan Divisi-Divisi FECC (FITK Education Care Center) masa bakti 2021-2022 sekaligus Buka Bersama Anggota FECC kegiatan ini dihadiri oleh seluruh perwakilan divisi yakni Divisi pendidikan dan Pembentukan Karakter, Divisi Pengembangan Sumber Daya Manusia, Divisi Hubungan masyarakat dan pengabdian Masyarakat, serta Divisi Cyber dan IT dengan total […]