FDK UIN RAFA dan PHU Sepakat Gelar Sertifikasi Pembimbing Manasik Haji
HUMAS-UINRF– Kemenag RI melalui Bidang Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) dengan Fakultas Dakwah Dan Komunikasi (FDK) Univeritas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang menandatangani rundown acara sertifikasi pembimbing manasik Haji yang akan diselenggarakan pada tanggal 25 Oktober sampai 3 November 2021 mendatang. Kegiatan tersebut nantinya akan berlangsung di Hotel Santika Bandara Palembang. Kepala Bidang PHU, Armet […]
FST UIN RAFA Gelar Kuliah Iftitah
HUMAS-UINRF– Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Univeritas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang gelar kegiatan kuliah Iftitah, dengan menusung tema “Peningkatan Pengetahuan Sarjana Saintek yang Berintegritas dan Bermoralitas dalam Bidang Obat-obatan dan Makanan dengang Pemanfaatan Sistem Informasi Berbasis Teknologi Di Era Disruption 4.0". (14/10/2021). Kuliah iftitah tersebut diselenggarakan di Gedung Teater Lantai 4 Perpustakaan UIN Raden […]
Prodi PBI FITK Sukses Gelar Acara Guest Lecturers 2021
HUMAS-UINRF — Pada Jumat, 15 Oktober 2021, Prodi Pendidikan Bahasa Inggris melaksanakan acara Guest Lecturers yang pertama di tahun ini secara daring. Acara Guest Lecturers ini diisi oleh Yuta Otake, M.A. dan Elena Dietz, keduanya saat ini berada di Amerika Serikat. Acara ini dipandu oleh moderator Eka Sartika, M.Pd, sebagai pengampu mata kuliah Cross Cultural […]
Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang Raih Akreditasi A
HUMAS-UINRF– Unit Pelaksana Teknis (UPT) Perpustakaan Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah raih akreditasi “A” dari Lembaga Akreditasi Perpustakaan Perguruan Tinggi (LAP-PT) Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. Sabtu, (16/10/2021) Kegiatan visitasi dilakukan secara langsung oleh tiga tim asesor LAP-PT Perpustakaan Nasional Republik Indonesia yaitu Drs. Supriyanto, M.Si sebagai Direktur standarisasi Akreditasi Perpustakaan Nasional, Dra, Made Ayu Wirayati, […]