DEMA FUSHPI MENGADAKAN PELATIHAN KEPEMPIMPINAN MAHASISWA TINGKAT DASAR (PKMTD) 2021
Dewan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam (DEMA FUSHPI) UIN Raden Fatah Palembang sukses melaksanakan kegiatan Pelatihan Kepempimpinan Mahasiswa Tingkat Dasar (PKMTD) Tahun 2021.(3/11/20221) Adapun tema Yang diusung Dalam kegiatan ini adalah "Menciptakan Mahasiswa berjiwa Leadership, Entrepreneurship dan Aktif". Adapun agenda tahunan ini dikuti oleh kurang lebih 150 orang peserta Yang terdiri dari Mahasiswa […]