FITK GELAR RAPAT TINJAUAN MANAJEMEN
HUMAS-UINRF — Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang menggelar Rapat Tinjauan Manajemen (RTM), yang bertempat di Ruang Seminar lantai 4 FITK Kampus A pada Jumat 19 November 2021. Rapat yang bertema "Membangun Budaya Mutu Berkelanjutan Menuju FITK Unggul di Tahun 2030" ini dilaksanakan secara offline, tentunya dengan menerapkan […]
RMB UIN Raden Fatah dan FKUB Provinsi Sumatera Selatan Gelar Dialog Moderasi Beragama
HUMAS-UINRF– Rumah Moderasi Beragama (RMB) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden fatah Palembang bekerjasama dengan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB)Provinsi Sumatera Selatan menggelar dialog moderasi beragama. Dialog tersebut mengangkat tema “ Pengalaman UIN Raden Fatah dan Majelis-majelis Agama”, dan berlangsung di Auditorium Gedung Rektorat Kampus Jakabaring. Kamis, (18/11/2021). Dialog ini menghadirkan 8 narasumber, yaitu Bitoh Purnomo, Lc., […]
LPM Gelar Rapat Koordinasi Audit CAV II ISO 9001:2015 Tingkat Fakultas
LPMUINRF – Sertifikasi ISO 9001:2015 merupakan sertifikasi yang berorientasi pada layanan pelanggan dan standar manajemen mutu. Sertifikasi ISO dilakukan oleh Lembaga yang telah diakui oleh badan ISO internasional salah satunya BSI (British Standards Institution). Sedangkan manfaat dari Implementasi ISO 9001:2015 sendiri yaitu adanya keteraturan sistem administrasi dan dokumen, adanya pengelolaan resiko dan peluang, membangun sistem dasar […]
Pengumuman hasil seleksi administrasi penerimaan dosen tetap non PNS UIN Raden Fatah Palembang
LPM Gelar Rapat Koordinasi Persiapan Audit Mutu Eksternal ISO 9001:2015 CAV 1
LPMUINRF – Sehubungan akan dilaksanakannya Audit Mutu Eksternal ISO 9001:2015 CAV 1. Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang menggelar rapat koordinasi persiapan audit CAV 1 pada Rabu (17/11/2021). Rapat yang berlangsung secara online ini dipandu oleh Sekretaris LPM Mukti Ali, M.Pd.I dan dihadiri oleh seluruh tim Tendik yang terdiri dari Ketua […]
D’Musik Series #6 “Strategi Pengembangan Program Studi dengan Pendekatan Analisis SWOT”
LPMUINRF – Di era globalisasi ini, setiap lembaga atau institusi berusaha untuk mempertahankan dan mengembangkan keberadaannya. Bertambahnya persaingan perguruan tinggi yang semakin ketat dalam menarik minat mahasiswa baru supaya masuk ke institusi perguruan tinggi. Maka perlu adanya strategi khusus untuk mempertahankan kualitas pelayanan dan mengembangkan institusi agar lebih dikenal oleh masyarakat luas. Strategi tersebut diharapkan dapat […]
Fakultas SAINTEK Laksanakan Audit Stage 2 Sertifikasi ISO 9001:2015
LPMUINRF – Fakultas Sains dan Teknologi (Saintek) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang melalui Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) kembali menyelenggarakan Audit Stage 2 Sertifikasi ISO 9001:2015 pada Selasa – Rabu (16-17/11/2021) setelah sebelumnya sukses melaksanakan Audit Stage 1 pada bulan oktober (18/10/2021). Audit stage II dilakukan oleh tim auditor dari BSI Indonesia secara daring (online) untuk […]
Sukses Bahasa Palembang Jegho (Halus) Masuk Muatan Lokal pada Sekolah-Sekolah SD di Kota Palembang
HUMAS-UINRF — Tim penyusun buku Muatan Lokal bahasa Palembang Jegho atau bahasa Palembang Halus dengan digawangi oleh Ketua Tim Dr. Zuhdiyah, M.Ag. dan rombongan pada hari Rabu tanggal 17 November 2021 mendapatkan undangan khusus dari kepala Dinas Pendidikan Kota Palembang Bapak Ahmad Zulinto, S.Pd., MM. di kantor Dinas Pendidikan Kota Palembang KM. 7 Palembang. Pertemuan […]