Kegiatan Orientasi Mahasantri Mahad Al Jamiiah UIN Raden Fatah Palembang dengan Tema Mewujudkan Mahasantri yang Berakhlakul Karimah, Kreatif dan Inovatif.
HUMAS-UINRF — MAHAD lI Kegiatan Orientasi Mahasantri Ma'had Al Jami'ah UIN Raden Fatah Palembang dilaksanakan di aula Ma'had yang dilaksankan pada tanggal 24 Maret 2022 yang dihadiri oleh bapak Wakil Rektor I Bapak Dr. Muhammad Adil, M.A. adapun tema Orientasi tahun ini adalah Mewujudkan Mahasantri yang berakhlakul karimah, kreatif dan inovatif. Dalam Kata Sambutanya bapak Dr. Muhammad Adil, […]
Evaluasi Kinerja dan Anggaran FITK 2022
HUMAS-UINRF — Hadir dalam kegiatan ini Dekan FITK UIN Raden Fatah Palembang Prof. Dr. Abdullah Idi., M.Ed., Wakil Dekan 1 FITK Dr. Muhammad Fauzi, M. Ag., Wakil Dekan 2 Dr. Fitri Oviyanti, M. Ag., Kasub Akademik FITK Harun Rasyid S.Sos., dan Kasub Kepegawaian FITK Dr. Fadli, M. Pd.I. Hadir pula Kaprodi dan Sekprodi S1 FITK, diantaranya […]
Pelantikan Pengurus Baru UKMK Tapak Suci UIN Raden Fatah Palembang
HUMAS-UINRF — Palembang, 28 Maret 2022, Bertempat di lantai dua Rafa tower UIN Raden Fatah palembang diselenggarakanya Pelantikan kepengurusan UKMK Tapak Suci UIN Raden Fatah Palembang tuai sambutan hangat oleh Tapak Suci di Mancanegara. Jika tahun sebelumnya UKMK Tapak Suci UIN Raden Fatah Palembang mendapat dukungan dari 3 PIMWIL, kini bertambah menjadi 5 Negara […]
Kuliah Tamu Prodi Pendidikan Fisika FTIK 2022
HUMAS-UINRF — Senin, 28 Maret 2022, Program Studi Pendidikan Fisika UIN Raden Fatah Palembang menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan mengangkat tema " Misleading Concepts dalam Penelitian Pendidikan dengan Pendekatan Kualitatif dan Kuantitatif," bersama Narasumber Prof. Dr. Fakhruddin, M.Pd., Beliau merupakan pakar penelitian dan evaluasi PLS Universitas Negeri Semarang. Kegiatan ini dibuka oleh Dekan FITK, Prof. Dr. Abdullah […]
SOLUSI CEPAT PENYELESAIAN SKRIPSI DAN ARTIKEL ILMIAH
HUMAS-UINRF — Itulah tema yang diusungkan pada kegiatan Pelatihan dan Pendampingan Karya Tulis Ilmiah (KTI) Mahasiswa Fakultas Sains dan Teknologi (FST) UIN Raden Fatah Palembang yang dilaksanakan dari tanggal 28 sd 31 Maret 2022 ini. Tujuan kegiatan ini adalah mengembangkan minat dan bakat mahasiswa Fakultas Sains dan Teknologi untuk menulis Karya Tulis Ilmiah baik itu […]
UIN Raden Fatah Lepas 1.127 Wisudawan
HUMAS-UINRF– Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, Prof. Dr. Nyayu Khodijah, S.Ag, M.Si berharap, para wisudawan harus memiliki paradigma integratif yang menjadikan Islam sebagai agama yang tidak hanya berkaitan dengan teologis, religiusitas, spiritual, dan akhlak saja, tetapi juga menjadikan Islam sebagai sumber pengetahuan dari berbagai aspek keilmuan. Pernyataan tersebut Prof. Nyayu Khodijah sampaikan […]
FAHUM – UIN Rafah Palembang, Gelar Yudisium XXIV di Kampus B Jakabaring
. FAHUM HEBAT,— Fakultas Adab dan Humaniora (FAHUM) UIN Raden Fatah Palembang hari ini sukses laksanakan Yudisium XXIV di Gedung Perpustakaan Ruang Teater lantai 4 Kampus B Jakabaring. Yudisium diikuti oleh 62 mahasiswa yang terdiri dari 4 Program Studi (Prodi) Strata Satu (S1) yakni 11 orang mahasiswa Prodi Bahasa dan Sastra (BSA), 10 orang mahasiswa […]
Rektor UIN Raden Fatah Palembang Masuk dalam Pengurus LP Ma’arif PBNU Masa Khidmah 2022-2027
Rektor UIN Raden Fatah (RF) Palembang, Prof Dr Hj Nyayu Khadijah, SAg MSi mendapat kepercayaan luar biasa menjadi salah satu Pengurus LP Ma’arif PBNU Masa Khidmah 2022-2027. “Alhamdulilah suatu kepercayaan yang diberikan kepada saya. Insya Allah saya akan memegang amanah ini karena tugas mulia ini bagian dari ibadah,” kata Prof Nyayu yang dihubungi via ponselnya, […]