Cetak Jurnalis Muda Profesional, Prodi Jurnalistik Sebar Mahasiswa di Media Massa
HUMAS-UINRF– Untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa di bidang jurnalisme, Program Studi Jurnalistik, Fakultas Dakwah dan Komunikasi, Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk belajar di media massa. Peningkatakan skill tersebut sebagai bentuk komitmen Prodi Jurnalistik dalam mencetak Jurnalis muda profesional. Wakil Dekan I Fakultas Dakwah dan Komunikasi (FDK), Dr. Nuraida, M.Ag […]