UNDANGAN WEBINAR INTERNASIONAL KE-4 ANTARA MAHASISWA FUSHPI UIN RADEN FATAH DAN FSK UPSI MALAYSIA
Assalamualaikum wr wb. Bersama ini kami mengundang para mahasiswa, dosen dan peneliti untuk bergabung melalui platform online (Zoom Cloud Meetings), hari Rabu, 18 Mei 2022, pukul 09.30 WIB (Indonesia) / 10.30 (Malaysia) dalam Webinar Internasional Mahasiswa Kerjasama Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam UIN RF Palembang dengan Fakulty Sain dan Kemanusiaan UPSI Malaysia dengan tema: “Implementation […]
Demi Menunjang Akreditasi FITK Giat Melaksanakan MoU
HUMAS-UINRF — Unit Program Belajar Jarak Jauh Universitas Terbuka (UPBJJ-UT) dan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) UIN Raden Fatah Palembang menjalin kerja sama yang diawali dengan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU). Hadir dalam kegiatan ini dari pihak FITK Dekan FITK Prof. Dr. Abdullah Idi, M.Ed., Wakil Dekan I Dr. Muhammad Fauzi, M. Ag., Wakil Dekan […]
Rektor Hadiri Halal Bi Halal Purnabakti UIN Raden Fatah Palembang
HUMAS-UINRF– Selasa 17 Mei 2022, masih dalam suasana bulan Syawal 1443 Hijriah, Purnabakti UIN Raden Fatah Palembang menggelar acara Halal Bi Halal dan Silaturrahmi yang diselenggarakan di ruang Auditorium gedung Perpustakaan lantai 4 kampus B UIN Raden Fatah Palembang. Acara ini di hadiri Oleh Rektor, Wakil Rektor I, Wakil Rektor III dan Kepala Biro AAKK, dimulai […]