Author: HUMAS UIN Raden Fatah

Okt
13

UIN Raden Fatah, Komitmen Perkuat Akuntabilitas Kemenag

Tujuh Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri (PTKN) yang menjadi pilot project penguatan Satuan Pengawasan Internal (SPI) berkomitmen untuk memperkuat akuntabilitas Kementerian Agama. Hal ini ditandai dengan penandatanganan pernyataan komitmen penguatan kapabilitas SPI di lingkungan PTKN. Ke tujuh PTKN yang menjadi pilot project yaitu Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, UIN Alauddin Makassar, UIN Imam Bonjol Padang, UIN Mataram, UIN Sayyid […]

DETAIL
Okt
12

Tingkatkan Penguatan Tata Kelola Pemerintahan, UIN Raden Fatah Gandeng BPKP Provinsi Sumsel

Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang dengan Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan Provinsi Sumatera Selatan (BPKP Sumsel) sepakat melakukan penandatanganan MoU (Memorandum of Understanding) tentang penguatan tata kelola pemerintahan yang baik di lingkungan UIN Raden fatah. Penandatangan MoU dilakukan oleh Rektor UIN Raden Fatah Palembang Prof. Dr. Hj. Nyayu Khodijah, S.Ag., M.Si. dan Kepala […]

DETAIL
Okt
11

Sosialisasi dan Workshop RBKD dan LBKD Dosen Tersertifikasi PTKIS Kopertais Wilayah VII Sumbagsel

Sosialisasi dan workshop Rencana Beban Kerja Dosen (RBKD) dan Laporan Beban Kerja Dosen (LBKD) Kopertais  wilayah VII Sumbagsel yang diselenggarakan  oleh Dosen Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta (PTKIS). Kegiatan tersebut berlangsung selama 3 hari, mulai tanggal 10-12 Oktober 20203 di Hotel Max One dan Hotel Harper, Palembang. Sekretaris Kopertais Dr. H. Choirun Niswah, M.Ag menyampaikan bahwa Kegiatan ini merupakan langkah penting […]

DETAIL
Okt
10

UIN Raden Fatah Gelar Pertemuan Kedua dengan UI GreenMetric dan SDGs Report Service

Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang, melalui Tim Eco-green Campus, menindaklanjuti pertemuan pertama paket layanan UI GreenMetric World University Rankings 2023 dari Universitas Indonesia (UI), sebagai upaya untuk mewujudkan kampus hijau yang sustainable dan berstandar internasional. Kegiatan pertemuan kedua paket layanan UI GreenMetric 2023 dan SDGs Report Service ini berlangsung dari tanggal 09-10 Oktober […]

DETAIL
Okt
04

UIN Raden Fatah Gandeng BAN-PT dalam Rapat Tinjauan Manajemen 2023

Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang berupaya meningkatan mutu Pendidikan Tinggi (PT) yang berkelanjutan, dengan menyelenggarakan Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) pada tanggal 4 – 6 Oktober 2023 di Hotel Santika Premiere Bandara, Palembang. Dalam kegiatan RTM ini menghadirkan narasumber dari anggota Dewan Eksekutif BAN-PT bidang Pengembangan Instrumen dan Asesor, yakni […]

DETAIL
Okt
04

UIN Raden Fatah Gelar Rapat Tinjauan Manajemen 2023

Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang gelar Rapat Tinjauan Manajemen (RTM) pada tanggal 4 – 6 Oktober 2023 di Hotel Santika Premiere Bandara, Palembang. Rapat ini diadakan untuk semakin memantapkan dan menguatkan berbagai upaya guna mewujudkan visi UIN Raden Fatah Palembang menjadi Universitas berstandar Internasional, berwawasan kebangsaan dan berkarater islami. Kegiatan rapat tinjauan manajemen […]

DETAIL
Okt
04

Irjen Faisal: Penguatan SPI adalah Langkah Strategis Menjaga Akuntabilitas Kementerian Agama

Inspektur Jenderal Kementerian Agama, Faisal, menyampaikan bahwa penguatan kapabilitas Satuan Pengawasan Internal (SPI) merupakan salah satu langkah strategis dalam menjaga akuntabilitas Kementerian Agama. Hal ini diungkapkan Irjen Faisal saat menyampaikan pembekalan pada Tim Itjen yang akan melakukan pemetaan di tujuh kampus PTKN yang menjadi pilot project penguatan SPI. “Tujuan penguatan kapabilitas Satuan Pengawasan Internal (SPI) […]

DETAIL
Okt
03

UIN Raden Fatah Masuk Pilot Project Penguatan SPI Program Unggulan Inspektorat Kemenag RI

Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang menjadi salah satu Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) yang masuk dalam pilot project penguatan Satuan Pengawasan Internal pada PTKIN Kemenag RI. Inspektorat Jenderal Kementerian Agama tengah menggalakkan proyek perubahan, salah satu agendanya berupa pemetaan kapabilitas Satuan Pengawas Internal (SPI). Rektor UIN Raden Fatah Palembang Prof. Nyayu Khodijah, S.Ag., M.Si. […]

DETAIL

 


ALAMAT:
Jl.Prof.K.H.Zainal Abidin Fikri KM.3,5 Palembang Sumatera Selatan, 30126 Indonesia. (Kampus Sudirman)

Jl. Pangeran Ratu, Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30267, Indonesia. (Kampus Jakabaring)

 

KONTAK:
Email: uin@radenfatah.ac.id
Telephone: (0711)-354668

 

Flag Counter

TOP
Open chat
UIN Raden Fatah Palembang
Ada yang bisa kami bantu?