Author: radenfatah

Rektor Serahkan 13 Sertifikat Jurnal Terakreditasi Kemenristek/BRIN

Penyerahkan sertifikat jurnal terakreditasi Kemenristek/BRIN dilaksanakan di halaman rektorat UIN Raden Fatah Palembang tepatnya saat Apel Rutin Senin Pagi, 02 Desember 2019. Hadir saat apel Rektor, Wakil Rektor II dan III, Dekan, Wakil Dekan, Kapus, Kabag, Kasubbag, dan peserta apel dari dosen dan tenaga kependidikan. Apel Pagi tepat dilaksanakan pada pukul 07.30 WIB yang berlangsung […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Pendampingan Akreditasi Prodi Magister MPI FITK

  HUMAS-FITK — Hadir dalam kesempatan ini Dekan FITK UIN Raden Fatah Palembang yang dalam hal ini diwakili oleh Wakil Dekan 3 Dra. Hj. Choirun Niswa, M. Ag., Ketua Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Islam FITK, Sekretaris Prodi Magister Manajemen Pendidikan Islam, para Kaprodi di lingkungan FITK, narasumber Prof. Dr. Jamaluddin Idris, M.Ed. dari UIN Ar-Raniry […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Rakernas FORSIMA PAI Se-Indonesia

  HUMAS-UINRF — Forum Silaturahmi Mahasiswa Pendidikan Agama Islam Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang mengadakan kegiatan opening ceremony Rapat Kerja Nasional Forum Silaturahmi Mahasiswa PAI se-Indonesia. Kegiatan Rapat Kerja Nasional Forum Silaturahmi Mahasiswa PAI se-Indonesia ke-1 ini diselenggarakan selama 4 hari, dari tanggal 25 November 2019 sampai […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Rektor Membuka Kegiatan Semnas Prodi Magister PAI dan MPI FITK

  HUMAS-UINRRF — Hadir dalam kegiatan ini Rektor Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang Prof. Drs. Ahmad Sirozi, M.A., Ph.D., Wakil Rektor 1 Dr. Ismail Sukardi, M.Ag., Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang yang dalam hal ini diwakili oleh Wakil Dekan 2 Drs. Tastin, M.Pd.I., Ketua Program Studi Magister PAI Dr. Amir […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Pengabdian Kepada Masyarakat Prodi PIAUD FITK

  HUMAS-UINRF — Dr. Leny Marlina selaku Kaprodi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) mengatakan bahwa kegiatan semacam ini merupakan agenda rutin prodi setiap satu semester, yang mengharuskan Tim-nya menjangkau ke luar kota Palembang. Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) merupakan salah satu dari kegiatan dosen dalam menunjang Tri Darma Perguruan Tinggi. Pada kesempatan kali ini TK Islam al-Anshor […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Workshop Pengisian LED dan LKPS Prodi Magister PAI FITK

  HUMAS-UINRF — Kegiatan ini dihadiri oleh Dekan FITK UIN Raden Fatah Palembang Prof. Dr. H. Kasinyo Harto, M. Ag., Ketua Program Studi Magister Pendidikan Agama Islam FITK, Sekretaris Prodi Magister PAI, para Kaprodi di lingkungan FITK, narasumber Prof. Dr. Deden Makbulloh, M.Ag., dari UIN Raden Intan Lampung, para peserta workshop, dan segenap panitia. Sambutan yang pertama […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Do’a dan Dzikir sekaligus dalam Rangka Memperingati Maulid Nabi

  HUMAS-UINRF — Dengan berbagai rangkaian kegiatan Do'a dan Dzikir di pimpin Ustadz Nazarmanto, M.Pd.I, Pembacaan Maulid dan Marhabah dari Tim Hadrah UKMK LPTQ UIN RF diikuti seluruh Jama'ah yang hadir. Sambutan diwakili dari Pengurus Mesjid Darul Muttaqien Ustadz Drs. H. Legawan Isa, Lc, M.HI, dilanjutkan dengan Ceramah Agama Maulid Nabi Muhammad SAW, Ustadz KH. […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

Briefing Penguji UKIN Tahun 2019

  HUMAS-UINRF — Kegiatan Breafing Penguji UKIN PPG Dalam Jabatan tahun anggaran 2019 ini,  dihadiri oleh Dekan FITK UIN Raden Fatah Palembang Prof. Dr. H. Kasinyo Harto, M. Ag., WD 1 FITK Dr.Dewi Warna, M.Pd.,  WD 2 FITK Drs. H. Tastin, M. Pd.I., WD 3 FITK Hj. Choirun Niswah, M.Ag. Hadir pula Ketua Pelaksana PPG Alimron, […]

By radenfatah | Tak Berkategori
DETAIL

 


ALAMAT:
Jl.Prof.K.H.Zainal Abidin Fikri KM.3,5 Palembang Sumatera Selatan, 30126 Indonesia. (Kampus Sudirman)

Jl. Pangeran Ratu, Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30267, Indonesia. (Kampus Jakabaring)

 

KONTAK:
Email: uin@radenfatah.ac.id
Telephone: (0711)-354668

 

Flag Counter

TOP
Open chat
UIN Raden Fatah Palembang
Ada yang bisa kami bantu?