Berita

Des
06

KPU Kota Palembang Gelar Tes CAT Calon Anggota PPK Pemilu 2024 Di Laboratorium Terpadu UIN Raden Fatah Palembang

Humas UIN RF– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palembang menggelar tes tertulis berbasis Computer Assisted Test (CAT) untuk calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pemilu 2024. Kegiatan ini berlangsung di gedung Laboratorium Terpadu Kampus B UIN Raden Fatah Palembang, Selasa (6/12/2022). Sekadar informasi, pendaftaran PPK untuk Pemilu 2024 dibuka sejak 20-29 November. Pendaftaran dilakukan online melalui aplikasi Sistem Informasi […]

DETAIL
Des
05

Tingkatkan Kualitas Sumber Daya, UIN Raden Fatah Palembang Teken MoU Dengan IAIN Sorong

Humas UIN RF– Hari ini di Sorong Timur, Kota Sorong bertepat di Intitut Agama Islam Negeri Sorong. Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang melaksanakan Kegiatan Evaluasi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Tahun 2022 dan Persiapan PMB Tahun 2023. Rektor UIN Raden Fatah Palembang, Prof. Dr. Nyayu Khodijah, S.Ag., M.Si. dengan rombongan hadri pada acara tersebut pada, Senin […]

DETAIL
Des
05

Dekan Fakultas Psikologi Sebagai Invited Speaker Seminar The 8th ISSHMIC 2022

Humas UIN RF– Kamis dan Jumat tanggal 01-02 Desember 2022, bertempat di Auditorium Lt. 4 Perpustakaan Kampus B, UIN Raden Fatah Palembang Kembali menggelar The International Seminar on Social, Humanities, and Malay Islamic Civilization (ISSHMIC) yang ke delapan. Seminar Internasional dimaksud merupakan bagian upaya UIN Raden Fatah Palembang untuk mengimplementasikan Visi Internasionalnya, sekaligus menekankan kekhasan universitas […]

DETAIL
Des
05

Dosen Fakultas Psikologi Raih Presenter Terbaik International Seminar The 8th ISSHMIC

Humas UIN RF– Tidak hanya Mahasiswa yang dapat meraih prestasi tetapi Dosen sebagai teladan juga dapat meraih prestasi, itulah yang didapat oleh Siti Khosiyah, M.Psi dan Jesyia Meyrinda, M.Psi yang merupakan Dosen Fakultas Psikologi UIN Raden Fatah Palembang berhasil menjadi presenter terbaik dalam International Seminar The 8th ISSHMIC (Contributions of Islamic Malay for Sustainable Recovery in […]

DETAIL
Des
04

Kursi Baru Semangat Baru

Humas UIN RF– Jika ada yang mengatakan hari Jumat merupakan hari yang berkah, mungkin ini sangat pantas untuk menggambarkan kebahagian UIN Raden Fatah Palembang. Jum'at, 02 Desember 2022 bertempat di Kampus A, telah dilakukan serah terima kursi mahasiswa yang diserahkan langsung oleh Rektor, Prof. Dr. Nyayu Khodijah, S.Ag., M.Si kepada perwakilan 2 Fakultas yaitu Fakultas Syariah […]

DETAIL
Des
02

ATLAS FUSHPI MENYERBU ISSHMIC DENGAN 28 ARTIKEL ILMIAH MAHASISWA

Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang melaksanakan Kegiatan The 8th International Seminar on Social, Humanities and Malay Islamic Civilization (ISSHMIC) 2022. Kegiatan ini bertema tentang “Contributions Of Islamic Malay For Sustainable Recovery In Life After The Pandemic”. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 01-02 Desember 2022 di Kampus B UIN Raden Fatah Palembang Jakabaring.             Kegiatan […]

DETAIL
Des
02

TINGKATKAN KOMPETENSI DAN KEMBANGKAN BAKAT MINAT MAHASISWA, FAKULTAS USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM UIN RADEN FATAH MENGADAKAN PEKAN KREATIVITAS MAHASISWA TAHUN 2022

    Palembang, FUSHPI Melesat (12/11/2022/) – Bakat adalah potensi bawaan yang dimiliki oleh seseorang. Minat sendiri merupakan ketertarikan seseorang terhadap suatu bidang atau aktivitas. Dalam rangka menggali minat dan bakat tersebut, Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam (FUSHPI) Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang mengadakan Pekan Kreativitas Mahasiswa (PKM) tahun 2022. Pembukaan acara kegiatan pekan […]

DETAIL
Des
01

UIN Raden Fatah Palembang Mendunia Lewat ISSHMIC 2022

Humas UIN RF– The 8th International Seminar On Social Humanities And Malay Islamic Civilization (ISSHMIC) 2022 hari ini resmi digelar dan dibuka oleh Rektor Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang, Seminar akan berlangsung selama 2 hari pada 1-2 Desember 2022 di Ruang Auditorium Gedung Perpustakaan Kampus B UIN Raden Fatah Palembang. Dalam sambutan Rektor UIN Raden […]

DETAIL

 


ALAMAT:
Jl.Prof.K.H.Zainal Abidin Fikri KM.3,5 Palembang Sumatera Selatan, 30126 Indonesia. (Kampus Sudirman)

Jl. Pangeran Ratu, Kelurahan 5 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30267, Indonesia. (Kampus Jakabaring)

 

KONTAK:
Email: uin@radenfatah.ac.id
Telephone: (0711)-354668

 

Flag Counter

TOP
Open chat
UIN Raden Fatah Palembang
Ada yang bisa kami bantu?