KEMBANGKAN KOMPETENSI MENULIS MAHASISWA, MAGISTER ILMU QUR’AN DAN TAFSIR (IQT) FUSHPI LAKSANAKAN KULIAH TAMU DAN MEMORANDUM OF AGREEMENT (MOA) DENGAN DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KAB. BANYUASIN
Palembang, FUSHPI Melesat (15/11/2022/) – Kompetensi menulis merupakan salah satu kompetensi yang digunakan dalam proses pembelajaran, selain kompetensi membaca, kompetensi berbicara, dan kompetensi mendengarkan. Kompetensi menulis digunakan untuk menggungkapkan pikiran, gagasan, dan pendapat dalam bentuk tulisan. Dalam rangka mengembangkan kompetensi menulis tersebut, Magister Ilmu Qur’an dan Tafsir (IQT) Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam […]
PSGA Hari Ke-2: Eny Retno Yakut Paparkan Keluarga Sebagai Basis Upaya Pencegahan Kekerasan Seksual
Humas UIN RF– Upaya pencegahan tindak kekerasan seksual pada anak harus benar-benar direalisasikan dengan langkah yang terukur. Peran aktif orang tua dalam memberi pemahaman terhadap keluarga terkait tindak kekerasan seksual sangat penting. "Penguatan berbagai langkah pencegahan tindak kekerasan seksual terhadap anak harus konsisten dilakukan, untuk menekan angka kasus kekerasan seksual di tanah air," kata Penasihat DWP […]
The 2nd International Education Conference FITK UIN Raden Fatah 2022
HUMAS – UINRF — Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Raden Fatah Palembang selenggarakan Seminar Internasional dengan topik "Strengthening Religious Moderation in Educational Institutions.” Seminar dibuka oleh Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang Prof. Dr. Abdullah, M.Ed. Kegiatan yang dipandu oleh Dr. Baldi Anggara, M.Pd.I. dan Desta Desvitasari, M.Pd. […]
FUSHPI GELAR WORKSHOP KEARSIPAN
Dalam rangka memberikan edukasi kearsipan kepada tenaga kependidikan, Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam menggelar kegiatan Workshop Kearsipan, Selasa 15/11 di Ruang Rapat FUSHPI. Kegiatan ini menghadirkan dua narasumber dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Banyuasin dan diikuti Kabag, Kasubbag dan Tenaga Kependidikan Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam. Workshop bertema “Peningkatan Kompetensi Bagi Tenaga […]
Rektor UIN Raden Fatah Buka Konferensi Pusat Studi Gender Dan Anak: Pra Kongreskupi 2
Humas UIN RF– UIN Raden Fatah Palembang selenggarakan Konferensi Pusat Studi Gender Dan Anak: Pra Kongreskupi 2 dengan tema “Meneguhkan Peran PSGA Dan Ulama Perempuan Dalam Upaya Pencegahan Dan Penanganan Kekerasan Seksualdi Satuan Pendidikan Keagamaan” di Ruang Auditorium lantai 4 Gedung Perpustakaan Kampus B UIN Raden Fatah Palembang, Selasa malam (15/11/2022). Hadir pada acara tersebut Penasihat […]
Rektor UIN Raden Fatah Serukan Perguruan Tinggi Responsif Gender Pada Forum Rektor PTKIN
Humas UIN RF– UIN Raden Fatah Palembang selenggarakan Forum Rektor PTKIN dengan mengusung tema “Perguruan Tinggi Responsif Gender” di Ruang Auditorium lantai 4 Gedung Rektorat Kampus B UIN Raden Fatah Palembang, Selasa (15/11/2022). Hadir pada acara tersebut Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia Prof. Dr. H. Muhammad Ali Ramdani, S.TP, MT., dan para Rektor PTKIN. Selaku tuan […]
Capaian Akreditasi Program Studi Catatkan Hasil Memuaskan, Ini Upaya yang Dilakukan UIN RAFAH
LPMUINRF – Akreditasi adalah pengakuan terhadap Perguruan Tinggi (PT) atau Program Studi (Prodi) yang menunjukkan PT atau Prodi tersebut dalam melaksanakan program pendidikan dan mutu lulusan yang dihasilkannya telah memenuhi standar yang ditetapkan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Penetapan peringkat akreditasi oleh BAN-PT dilakukan dengan menilai proses dan kinerja serta keterkaitan antara tujuan, […]
Delegasi UIN Raden Fatah Melakukan Academic Visit Dan Penandatangan Letter Of Intent Di Malaysia
Humas UIN RF– Salah satu hal yang baik adalah menjalin silaturahmi. Sama halnya dengan yang dilakukan oleh delegasi UIN Raden Fatah Palembang beberapa waktu lalu, sebanyak 6 orang terdiri dari Rektor Prof. Dr. Nyayu Khodijah, S.Ag,.M.Si, Wakil Rektor III Dr. Hj. Hamidah, M.Ag, Kepala Biro AAKK Drs. H. Jumari Iswadi.M.M, Ketua PLI Susi Herti Afriani, S.S, […]