Jalani Asesmen Lapangan Oleh LAMDIK, Prodi PIAUD Ingin Hasil Terbaik
LPMUINRF – Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) UIN Raden Fatah Palembang mengikuti proses akreditasi, yaitu tahap Asesmen Lapangan (AL) oleh tim asesor Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK). Asesmen lapangan dilaksanakan secara luring selama dua hari pada Senin-Selasa (24-25/10/2022). Asesmen lapangan ini diawali dengan acara pembukaan yang […]
Assessment Lapangan Prodi PIAUD FITK 2022
HUMAS-UINRF — Asesmen lapangan Prodi Pendidikan Islam Anak Usia Dini (PIAUD) Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan (FITK) UIN Raden Fatah Palembang dilaksanakan pada Senin dan Selasa, 24 dan 25 Oktober 2022, di gedung FITK kampus B UIN Raden Fatah Palembang. Hadir dalam pembukaan kegiatan yang berlangsung di Ruang Rapat Gedung Rektorat, Rektor UIN Raden […]
WORKSHOP PELATIHAN PENULISAN KARYA ILMIAH BAGI MAHASISWA ILMU QURAN DAN TAFSIR S1
Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam, Sabtu (22/10/2022) mengadakan Workshop Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah Bagi Mahasiswa yang diikuti oleh 5 program studi yang ada di Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam. Hari ini, pembukaan diadakan serentak bersama 4 program studi yakni prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir, prodi Ilmu Hadist, prodi Tasawuf dan Psikoterapi, serta prodi Studi […]
PEMBEKALAN DAN PERSIAPAN MAHASISWA AKHIR PRODI TASAWUF DAN PSIKOTERAPI DENGAN WORKSHOP PELATIHAN PENULISAN KARYA ILMIAH
FUSHPI Melesat – Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam (FUSHPI) UIN Raden fatah Palembang melaksanakan kegiatan Workshop Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah yang dimana masing-masing setiap prodi memiliki narasumber yang berbeda. (22/10/2022) Workshop Pelatihan Penulisan Karya ilmiah di Prodi Tasawuf dan Psikoterapi memiliki seorang narasumber yang luar biasa. Nama beliau adalah Kusumasari Kartika Hima Darmayanti, M. […]
MAHASISWA PRODI TASAWUF DAN PSIKOTERAPI DIBERI TUGAS DALAM PEMBUKAAN WORKSHOP PELATIHAN PENULISAN KARYA ILMIAH
FUSHPI Melesat – Hari ini Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam (FUSHPI) UIN Raden fatah Palembang menyelenggarakan kegiatan Workshop Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah secara serempak, yang diikuti 6 program studi di fakultas ushuluddin dan pemikiran islam diantaranya, Prodi S1 Ilmu Qur’an dan Tafsir (IQT), Ilmu Hadist (ILHA), Tasawuf dan Psikoterapi (TP), Aqidah dan Filsafat Islam (AFI), […]
DEKAN MEMBUKA WORKSHOP PENULISAN KARYA ILMIAH PRODI SAA
Untuk percepatan Penyelesaian Tugas Akhir Mahasiswa Program Studi Studi Agama-agama Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam UIN Raden Fatah mengadakan Workshop. Workshop ini diadakan di ruang Munaqashah FUSPI pada tanggal 22 Oktober 2022. Workshop yang diikuti oleh para mahasiswa semester akhir ini berjumlah 60 orang, kegiatan ini di buka langsung oleh Dekan FUSPI, Prof. DR. H.Ris'an […]
Hijaukan Bumi Dengan Penanaman 10 Juta Pohon Di UIN Raden Fatah Palembang
Humas UIN RF– Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang bekerja sama dengan Kemenko PMK melakukan kegiatan penanaman 10 Juta pohon sebagai bentuk penghijauan kampus pada Kamis (20/10/2022) bertempat di taman gedung Perpustakaan Kampus B UIN Raden Fatah Palembang. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Prof. Dr. Muhadjir Effendy, M.A.P., […]
Dialog Akademik MBKM FITK UIN RF dengan FMIPA dan FIP UNY 2022
FITK UIN Raden Fatah Palembang melakukan kunjungan ke FMIPA dan FIP Universitas Negeri Yogyakarta untuk berdialog tentang MBKM, pada Selasa 18 Oktober 2022. Hadir dalam kegiatan ini Tim dari FITK UIN Raden Fatah yakni Dekan FITK yang diwakili oleh Wakil Dekan 1 FITK Dr. Muhammad Fauzi, M.Ag., beserta para Kaprodi dan Sekprodi FITK, serta perwakilan […]