Mewujudkan Kampus Hijau dan Berkelanjutan: Workshop UI GreenMetric Solusi Limbah Kampus oleh Ecogreen Campus Team UIN Raden Fatah Palembang (2023)
HUMAS-UINRF– Workshop UI GreenMetric Solusi Limbah Kampus tahun 2023 diselenggarakan oleh Ecogreen Campus Team UIN Raden Fatah Palembang bekerja sama dengan UI GreenMetric World University Rankings pada 05 Juni 2023. Tema dari kegiatan ini adalah Inovasi, Dampak, dan Masa Depan Kampus Berkelanjutan dalam rangka memperingati hari lingkungan hidup se-dunia. Workshop dibuka oleh Rektor UIN Raden Fatah Palembang, Prof. Dr. Hj. […]
PRODI (S1) AQIDAH DAN FILSAFAT ISLAM UIN RADEN FATAH PALEMBANG TERAKREDITASI UNGGUL, HMPS AFI MENGUCAPKAN RASA RASA SYUKUR DAN BANGGA
Prodi (S1) Aqidah dan Filsafat Islam UIN Raden Fatah Palembang Terakreditasi Unggul, HMPS AFI Mengucapkan Rasa Rasa Syukur dan Bannga. – Prodi Aqidah dan Filsafat Islam (AFI/) UIN Raden Fatah Palembang meraih akreditasi Unggul dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Melihat laman resmi BAN-PT prodi Aqidah dan Filsafat Islam UIN Raden Fatah Palembang […]
RAIH UNGGUL- PRODI AFI FUSHPI SEMAKIN MELESAT
Langit Fushpi pagi ini dicerahkan oleh berita pencapaian akreditasi unggul Prodi Aqidah dan Filsafat Islam (AFI). Berita yang memang sudah ditunggu-tunggu civitas akademika FUSHPI ini menghebohkan jagad medsos dunia FUSHPI. Berita “unggul” ini disampaikan pertama kali oleh Dekan Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam (FUSHPI) Prof. Dr. Ris’an Rusli, M.Ag di WAG fakultas di sela-sela […]
PUJIAN DEKAN FUSA UIN IMAM BONJOL PADANG ATAS KESUKSESAN TIM FUSHPI UIN RADEN FATAH PALEMBANG
(Padang,06/07/23) – Tim ATLAS beserta Dosen pendamping Ahmad Soleh Sakni Lc. MA melakukan muhibbah akademik ke Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama (FUSA) UIN Imam Bonjol Padang setelah mengikuti kegiatan ADIA 202e (Annual Conference International). Pada kesempatan kali ini, tim ATLAS berkesempatan untuk berkunjung dan menemui Dekan FUSA Dr. Andri Ashadi, M.Ag beserta Wakil Dekan II […]
PEMIKIRAN MAHASISWA FUSHPI MENUAI PUJIAN DALAM ADIA ANNUAL INTERNATIONAL CONFERENCE 2023
Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam – UIN Raden Fatah Palembang, menuai pujian melalui pemikiran dari Mahasiswa yang tampil dalam acara ADIA Annual International Conference 2023 yang diselenggarakan oleh UIN Imam Bonjol Padang. Tampil dengan berbagai tema sebanyak 6 artikel, 5 dari Mahasiswa dan 1 dari Dosen. (Senin, 05 Juni 2023). Berbagai tema yang tampil […]
SILATURRAHMI DAN DISKUSI AKADEMIK ANTAR MAHASISWA UNIVERSITY MALAYA, UIN IMAM BONJOL DAN UIN RADEN FATAH DI SELA-SELA INTERNATIONAL CONFERENCE
(Selasa, 06 Juni 2023). Kegiatan ADIA (Annual International Conference) 2023 yang berlangsung selama 2 hari, yang dalam hal ini mahasiswa fushpi tidak hanya mengisi acara sebagai presenter, namun di sela – sela waktu itu, mereka juga melakukan pertemuan dengan mahasiswa UIN Imam Bonjol Padang dan Mahasiswa University Malaysia untuk saling berbagi pemikiran serta menjalin silaturahmi. […]
ZIARAH DAN I’TIBAR MALIN KUNDANG
Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam – UIN Raden Fatah Palembang, berkunjung ke Batu Malin Kundang yang bertepatan di Pantai Air Manis. Sebelumnya Tim berkunjung ke Makam Syekh Burhanuddin yang beletak di Ulakan, Kabupaten Padang Pariaman. Setelah Tim berkunjung ke Makam Syekh Burhanuddin, Tim menuju ke Pantai Air Manis untuk melihat patung batu Malin Kundang. […]
ZIARAH MAKAM SYEIKH BURHANUDDIN ULAKAN
Sumatera Barat – Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam, UIN Raden Fatah Palembang, melakukan ziarah ke makam Syeikh Burhanuddin Ulakan yang terletak di Ulakan Tapakis, Kabupaten Padang Pariaman Sumatera Barat. Kawasan Makam Syekh Burhanuddin merupakan situs cagar budaya, serta diperuntukan kepentingan pendidikan dan pariwisata. Pada kawasan tersebut, pengunjung dapat mengetahui sejarah awal masuknya Islam di Minangkabau […]